PT Putra Wijayakusuma Sakti (PWS) merupakan perusahaan yang menyediakan layanan integrated service for industrial needs yang bergerak di bidang Konstruksi, Supply Chain Management, Logistik, Perdagangan Umum, dan Commercial.
Sebagai anak perusahaan dari PT Kawasan Industri Wijayakusuma yang tergabung dalam Holding PT Danareksa (Persero), PT PWS memiliki core business di bidang pengelolaan dan pengembangan Kawasan Industri Baru.
Dengan beragam bidang bisnis yang di tawarkan, serta berbagai macam keunggulan yang kami miliki seperti kualitas, mutu, dan harga yang bersaing serta tim yang profesional, PT PWS siap menjadi partner sukses bisnis anda.
Lowongan Kerja PT Putra Wijayakusuma Sakti (PWS)
Saat ini, PT Putra Wijayakusuma Sakti sedang membuka kesempatan kepada mereka yang tertarik untuk bergabung dan menjadi bagian dari keluarga kami untuk bertumbuh dan berkembang bersama, dengan posisi sebagai berikut :
1. Admin Sosial Media Sports Center
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Pendidikan minimal SMA/SMK/Sederajat
- Memiliki pengalaman di bagian administrasi (fresh graduate dipersilahkan melamar)
- Memiliki kemampuan dalam penyusunan konten serta proses content editing
- Menguasai pengelolaan media sosial dan memahami strategi peningkatan engagement
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik
- Detail oriented dan memiliki time management yang baik
- Bersedia bekerja secara shift
- Penempatan Semarang
Berkas lamaran :
- Surat lamaran
- CV terbaru
- Transkip Nilai
- Ijazah terakhir
2. Admin Pembukuan Sports Center
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Memiliki pengalaman di bagian administrasi (fresh graduate dipersilahkan melamar)
- Memiliki kemampuan komuniakasi dan interpersonal yang baik
- Mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim
- Detail oriented dan memiliki time management yang baik
- Mampu mengoperasikan Ms. Office
- Bersedia bekerja secara shift
- Penempatan Semarang
Berkas lamaran :
- Surat lamaran
- CV terbaru
- Transkip nilai
- Ijazah terakhir
Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id
Cara Lamar :
Jika sobat Karirpurwokerto berminat, silahkan daftar secara online melalui link dibawah ini :
|
1. Admin Sosial Media Sports Center |
DAFTAR |
|
2. Admin Pembukuan Sports Center |
DAFTAR |
- Batas akhir pendaftaran 28 Januari 2026
Hati – Hati Penipuan, PT Putra Wijayakusuma Sakti (PWS) tidak pernah meminta uang selama proses rekrutmen !
Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru Bisa Gabung Telegram Kami → Klik Disini ←






