Pilihan

Lowongan Kerja Klinik Sidomari Medika

×

Lowongan Kerja Klinik Sidomari Medika

Sebarkan artikel ini
Lowongan Kerja Klinik Utama Sidomari Medika

Klinik Sidomari Medika adalah klinik pratama rawat inap yang berlokasi di Jalan Raya Silado, Sumbang dengan pelayanan rawat jalan yang lengkap dan rawat inap yang profesional, nyaman dan terjangkau. Lowongan Kerja Klinik Sidomari Medika.

Alamat lengkap Klinik Sidomari Medika terletak di Jl. Raya Silado No.RT 03, RW I, Silado, Kec. Sumbang, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53183.

Klinik rawat inap adalah klinik yang menyediakan pelayanan perawatan kesehatan bagi pasien yang menginap di klinik. Pelayanan di klinik rawat inap meliputi: Observasi, Diagnosa, Pengobatan, Keperawatan, Rehabilitasi medik.

Lowongan Kerja Klinik Sidomari Medika

Saat ini, Klinik Sidomari Medika sedang membuka kesempatan berkarir dengan posisi sebagai berikut :

Dokter Umum

Kualifikasi :

  • Pria/Wanita
  • Pendidikan Dokter Umum
  • Memiliki STR aktif
  • Komunikatif, memiliki jiwa melayani, bertanggung jawab
  • Bersedia bekerja Fulltime

Persyaratan :

  • Surat lamaran
  • CV
  • FC Ijazah
  • FC Transkip Nilai
  • FC KTP
  • FC STR Aktif
  • FC Sertifikat pelatihan (jika ada)
  • Pas foto 4×6 (2 lembar)

Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id

Cara Lamar :
Bagi sobat Karirpurwokerto yang berminat dan memenuhi kualifikasi, silahkan kirim CV dan berkas lamaran melalui email :

  • E-mail : Sidomarimedika@gmail.com
  • Alamat : Jl Raya Silado No. RT. 03, RW. 1, Silado, Kec. Sumbang, Kab. Banyumas
  • WA : 081 328 018 103

Batas pengiriman 5 April 2025

Hati – Hati Penipuan, Klinik Sidomari Medika tidak pernah meminta uang selama proses rekrutmen !

Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru Bisa Gabung Telegram Kami → Klik Disini ←