Pilihan

Lowongan Kerja Provit Farm Village – SMA/SMK

×

Lowongan Kerja Provit Farm Village – SMA/SMK

Sebarkan artikel ini
Lowongan Kerja Provit Farm Village

Provit Farm Village adalah destinasi wisata edukasi peternakan kambing perah yang berkonsep ala Belanda di Desa Ciberem, Kecamatan Sumbang, Banyumas. Tempat ini menawarkan pengalaman edukatif tentang peternakan, seperti edukasi pemerahan susu kambing Etawa dan Sanen, serta berbagai fasilitas rekreasi lainnya. Lowongan Kerja Provit Farm Village.

Alamat Provit Farm Village adalah di Desa Ciberem, Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah. Lokasinya berada tidak jauh dari pusat kota Purwokerto.

Lowongan Kerja Provit Farm Village

Saat ini, Provit Farm Village sedang membuka kesempatan kepada mereka yang tertarik untuk bergabung dan menjadi bagian dari keluarga kami untuk bertumbuh dan berkembang bersama, dengan posisi sebagai berikut :

1. Keeper Reptile & Mamalia

Kualifikasi :

  • Pria atau Wanita, usia 18-30 tahun
  • Berpenampilan menarik
  • Pendidikan minimal SMA/SMK atau Sederajat
  • Memiliki pengalaman dalam menangani dan merawat satwa (khususnya Reptile)
  • Energik, ceria dan mampu bekerja dalam tim
  • Komunikatif dan ramah terhadap pengunjung

Uraian Pekerjaan :

  • Melakukan perawatan dan pemberian pakan harian terhadap satwa
  • Menjaga kebersihan dan area sekitar satwa
  • Memantau kesehatan satwa secara rutin
  • Berinteraksi dengan pengunjung saat kegiatan edukasi

2. Cook

Kualifikasi :

  • Pria atau Wanita, usia 20-35 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK Jurusan Tata Boga atau Setara
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun sebagai Cook/Asosten Cook
  • Terbiasa bekerja di lingkungan FnB atau Tempat Wisata
  • Mampu menjaga kebersihan, kerapihan, dan standar keamanan makanan (Food Safety)
  • Komunikatif, ramah, dan mampu bekerja dalam tim

Uraian Pekerjaan :

  • Menyiapkan dan mengolah hidangan untuk pengunjung
  • Menjaga kualitas rasa, tampilan dan kebersihan makanan
  • Mengatur stok bahan makanan dan memastikan penyimpanan sesuai dengan standar
  • Menjaga kebersihan area dapur dengan prosedur higenis
  • Bekerjasama dengan tim dalam bagian pelayanan

3. Mini Zoo Manager

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3/S1 Jurusan Peternakan, Kedokteran Hewan, atau bidan relevan
  • Memiliki pengalaman minimal 2-3 tahun dalam pengelolaan satwa, peternakan atau wisata edukatif
  • Mampu memimpin tim dan memiliki kemampuan komunikasi interpersonal yang baik
  • Kreatif, Problem solver, dan siap bekerja di lapangan

Uraian Pekerjaan :

  • Mengelola seluruh operasional Mini Zoo termasuk kesehatan dan perawatan satwa
  • Memastikan standar kesejahteraan hewan (animal walfare) diterapkan secara konsisten
  • Mengatur jadwal kerja dan supervisi terhadap animal keeper staff
  • Berkoordinasi dengan manajemen dan marketing untuk kegiatan wisata, edukasi dan promosi

Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id

Cara lamar :
Jika sobat Karirpurwokerto berminat dan sesuai dengan kualifikasi diatas kirimkan CV anda ke :

Email : hrdprovitfarmvillage@gmail.com

Subject : Posisi yang dilamar_Nama

Atau melalui link : https://bit.ly/FormulirRekrutmenProvitFarmVillage

CP: +62 821-3552-0242

Kirim Langsung ke :
Provit Farm Village
Penariban, Ciberem, Kecamatan Sumbang, Kabupaten Banyumas

Hati – Hati Penipuan, Provit Farm Village tidak pernah meminta uang selama proses rekrutmen !

Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru Bisa Gabung Telegram Kami → Klik Disini ←