Nasional

Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia

×

Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia

Sebarkan artikel ini
Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia 2023
Lowongan Kerja PMI Banyumas

Karirpurwokerto.idLowongan Kerja PMI DIY. Situs ini memuat semua informasi lowongan kerja untuk area Purwokerto dan sekitarnya. Informasi lowongan kerja merupakan informasi yang paling banyak dicari oleh para fresh graduate ataupun berpengalaman.

Hampir setiap tahun bahkan setiap 1 semester atau kurang dari itu banyak lulusan baru, pengangguran, bahkan pekerja mencari informasi lowongan kerja, dengan tujuan mendapatkan pekerjaan yang di impikan. Lowongan kerja SMA,D3,S1 dan sejenisnya, serta informasi lowongan kerja mulai dari perusahaan Swasta,BUMN, Perbankan, Kontruksi, Pertambangan dan lainnya yang ada di situs kami merupakan informasi lowongan kerja yang bersumber dari situs resmi atau media informasi lainnya.

Untuk kalian yang sedang mencari informasi lowongan kerja kebumen ataupun ingin mendapatkan pekerjaan baru. Semoga informasi lowongan kerja yang kami muat di situs ini bisa menjadi referensi buat kalian. Sedikit tips untuk kalian yang ingin melamar pekerjaan, bacalah dengan teliti dan ikuti prosedur pendaftaran yang ada jika kalian ingin benar-benar mendaftar lowongan kerja. Sejatinya banyak kegagalan yang terjadi saat melamar itu karena kurangnya pemahaman dan minat membaca sebuah informasi lowongan kerja. Selamat mencoba !!

Lowongan Kerja Palang Merah Indonesia (PMI) DIY

Palang Merah Indonesia atau yang sering lebih di kenal dengan PMI merupakan sebuah organisasi perhimpunan nasional di Indonesia yang bergerak dalam bidang sosial kemanusiaan. Saat ini PMI Kabupaten Kebumen membuka lowongan pekerjaan dengan posisi sebagai berikut :

1. Staf Keuangan

Kualifikasi :

  • Pria/wanita usia 23 s.d. 30 tahun
  • Relawan KSR/TSR PMI dan atau masyarakat umum
  • Pendidikan minimal SMK & maksimal Diploma III (D3) jurusan Akuntansi
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS office) dan dapat dibuktikan
  • Memiliki kemampuan bahasa asing yang baik (minimal bahasa Inggris)
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman di organisasi sosial kemanusiaan
  • Bersedia dikontrak kerja selama minimal 1 (satu) tahun
  • Memiliki SIM A/C

2. Staf Kominfo

Kualifikasi :

  • Pria/wanita usia 23 s.d. 30 tahun
  • Relawan KSR/TSR PMI dan atau masyarakat umum
  • Pendidikan minimal SMK & maksimal Diploma III (D3) jurusan Ilmu
  • Komunikasi/Broadcasting/Penyiaran/Desain Grafis/Videografer/yang linear
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS office) dan dapat dibuktikan
  • Memiliki kemampuan bahasa asing yang baik (minimal bahasa Inggris)
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman di organisasi sosial kemanusiaan
  • Bersedia dikontrak kerja selama minimal 1 (satu) tahun
  • Memiliki SIM A/C

3. Staf Pelayanan Kesehatan & Sosial dan Pengembangan Unit Donor Darah

Kualifikasi :

  • Pria/wanita usia 23 s.d. 30 tahun
  • Relawan KSR/TSR PMI dan atau masyarakat umum
  • Pendidikan minimal SMK & maksimal Diploma III (D3) jurusan Kesehatan
  • Masyarakat/Kesehatan Lingkungan/Kesehatan secara Umum
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS office) dan dapat dibuktikan
  • Memiliki kemampuan bahasa asing yang baik (minimal bahasa Inggris)
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman di organisasi sosial kemanusiaan
  • Bersedia dikontrak kerja selama minimal 1 (satu) tahun
  • Memiliki SIM A/C

4. Staf Sarana Prasarana

Kualifikasi :

  • Pria/wanita usia 23 s.d. 30 tahun
  • Relawan KSR/TSR PMI dan atau masyarakat umum
  • Pendidikan minimal SMK & maksimal Diploma III (D3) jurusan Teknik Tenaga Listrik/Mesin/Otomotif/Elektronik
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS office) dan dapat dibuktikan
  • Memiliki kemampuan bahasa asing yang baik (minimal bahasa Inggris)
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman di organisasi sosial kemanusiaan
  • Bersedia dikontrak kerja selama minimal 1 (satu) tahun
  • Memiliki SIM A/C

Persyaratan :

  • Surat lamaran kerja, ditujukan kepada Ketua Palang Merah Indonesia D.I. Yogyakarta
  • Daftar Riwayat Hidup
  • Surat Keterangan Kesehatan
  • SKCK (saat sudah diterima)
  • Fotokopi ijazah terakhir yang dilegalisir 1 (satu) lembar
  • Foto diri terbaru ukuran 4×6 (2 lembar)
  • Fotokopi KTP yang masih berlaku (1 lembar)
  • Fotokopi sertifikat pendidikan/piagam/kursus yang dpernah diikuti

Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id

Cara Daftar :
Bagi kalian yang berminat dan sesuai dengan apa yang sedang dibutuhkan silakan kirimkan berkas lamaran anda langsung ke alamat :

  • Palang Merah Daera Istimewa Yogyakarta
    Jl Siliwangi No. 3, Pathuk, Banyuraden, Gamping, Sleman 5529.
    Email : di_yogyakarta@pmi.or.id

Paling lambat 20 Februari 2022

Join Telegram karirpurwokerto.id : Join Us