Karirpurwokerto.id – Lowongan Kerja PT Sarana Pembangunan Jawa Tengah. Situs ini memuat semua informasi lowongan kerja untuk area Purwokerto dan sekitarnya. Informasi lowongan kerja Purwokerto merupakan informasi yang paling banyak dicari oleh para fresh graduate ataupun berpengalaman.
Hampir setiap tahun bahkan setiap 1 semester atau kurang dari itu banyak lulusan baru, pengangguran, bahkan pekerja mencari informasi lowongan kerja, dengan tujuan mendapatkan pekerjaan yang di impikan. Lowongan kerja SMA,D3,S1 dan sejenisnya, serta informasi lowongan kerja mulai dari perusahaan Swasta,BUMN, Perbankan, Kontruksi, Pertambangan dan lainnya yang ada di situs kami merupakan informasi lowongan kerja yang bersumber dari situs resmi atau media informasi lainnya.
Untuk kalian yang sedang mencari informasi lowongan kerja ataupun ingin mendapatkan pekerjaan baru. Semoga informasi Lowongan Kerja yang kami muat di situs ini bisa menjadi referensi buat kalian. Sedikit tips untuk kalian yang ingin melamar pekerjaan, bacalah dengan teliti dan ikuti prosedur pendaftaran yang ada jika kalian ingin benar-benar mendaftar lowongan kerja. Sejatinya banyak kegagalan yang terjadi saat melamar itu karena kurangnya pemahaman dan minat membaca sebuah informasi lowongan kerja. Selamat mencoba !!
Lowongan Kerja PT Sarana Pembangunan Jawa Tengah
PT Sarana Pembangunan Jawa Tengah adalah Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang bergerak di bidang pembangunan, perdagangan, perindustrian, pertanian, pertambangan dan jasa sesuai dengan kewenangan daerah.
1. Staf Penjualan
Kualifikasi Khusus :
- Pengalaman di bidang penjualan produk pangan/FMCG minimal 5 tahun
- Memiliki prestasi penjualan
- Memahami coverage area Jateng PTP (Purwokerto, Tegal, dan Pekalongan)/ Jateng Selatan (Solo)/ Jateng Utara (Semarang)
- Orientasi pada target
- Inisiatif tinggi, mandiri, dan dapat bekerja secara tim
Kualifikasi Umum :
- Pendidikan minimal S1 Fakultas Pertanian/Ekonomi/Bisnis/Teknik
- Usia maksimal 35 tahun
- Memiliki kendaraan sendiri dan minimal memiliki SIM C
- Paling lambat 9 Februari 2022
2. Staf Pemasaran
Kualifikasi Khusus :
- Pengalaman sebagai Staf Pemasaran minimal 5 tahun, diutamakan di bidang jasa pengangkutan limbah B3 medis, alat kesehatan, farmasi
- Memiliki prestasi penjualan
- Diutamakan domisili Karesidenan Kedu, Banyumas, Pekalongan, Cirebon
- Orientasi pada target
- Memiliki kemampuan presentasi dan negosiasi
- Inisiatif tinggi, mandiri dan dapat bekerja dalam tim
- Penempatan di PT Sarana Patra Jateng (anak perusahaan PT SPJT)
Kualifikasi Umum :
- Pendidikan minimal S1 Fakultas Ekonomi/Teknik/MIPA/Kesehatan Masyarakat;
- Usia maksimal 35 tahun
- Memiliki kendaraan sendiri dan minimal memiliki SIM A/ SIM C
- Paling lambat 10 Februari 2022
Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id
Cara lamar :
Kirimkan berkas lamaran anda melalui email ke :
- Email : recruitment@spjt.co.id
Subjek Email : Nama Pelamar_Jabatan yang dilamar
Join Telegram karirpurwokerto.id : Join Us