PT Mitra Gamesindo Grup hadir sejak tahun 1978 dengan konsep area bermain anak dan edukasi keluarga. Pada tahun 2024 kami sudah mempunyai lebih dari 100 counter dengan menghadirkan 7 brand yaitu Wonderland, Mr. Games, Fun & Play, Funtopia, Happy Time, Mr. Games New Generation, Happy Time Junior. Lowongan Kerja PT Mitra Gamesindo (Mr Games).
Kami hadir sejak tahun 1978 dengan konsep area bermain anak dan edukasi keluarga. Sejak tahun 2016 PT. Mitra Gamesindo Grup sudah mempunyai lebih dari 100 counter, dengan menghadirkan 7 brand yaitu Happy Time, Wonderland, Mr. Games, Fun & Play, Funtopia, Mr. Games New Generation, Happy Time Junior
Visi : Menjadi penyedia layanan arena hiburan dan edukasi keluarga yang lengkap, dengan fasilitas terkini serta pelayanan dan kenyamanan yang terbaik.
Lowongan Kerja PT Mitra Gamesindo (Mr Games)
Saat ini, PT Mitra Gamesindo (Mr Games) sedang membutuhkan tenaga kerja sebagai :
1. Crew Partime Purwokerto
- Berkas paling lambat dikumpulkan 19 Maret 2025
Persyaratan :
- Perempuan/Laki-laki, usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Single/Belum Menikah
Kualifikasi Umum :
- Mencintai dunia anak, kreatif, menyukai tantangan & enerjik
- Berpenampilan menarik, Kreatif dan Inovatif
- Mampu bekerja secara individu maupun tim
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Tidak bertato
- Aktif dalam Social Media
- Bersedia bekerja shift & masuk di hari minggu/hari libur nasional dan lebaran
2. Crew Partime Purbalingga
- Berkas paling lambat dikumpulkan 20 Maret 2025
Persyaratan :
- Perempuan/Laki-laki, usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Single/Belum menikah
Kualifikasi Umum :
- Mencintai dunia anak, kreatif, menyukai tantangan & enerjik
- Berpenampilan menarik, Kreatif dan Inovatif
- Mampu bekerja secara individu maupun tim
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Tidak bertato
- Aktif dalam Social Media
- Bersedia bekerja shift & masuk di hari minggu/hari libur nasional dan lebaran
Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id
Cara Melamar :
Jik sobat Karirpurwokerto sesuai dengan persyaratan ingin mendaftar, silakan kirimkan lamaran anda ke :
Crew Partime Purwokerto | Mr Games Isola Purwokerto, Lt. 3 Rita Pasaraya Isola Purwokerto Jl Jend. Sudirman No. 558, Kongsen, Purwokerto Kulon |
Crew Partime Purbalingga | Mr Games Selera Purbalingga Lantai 2 |
Hati – Hati Penipuan, PT Mitra Gamesindo (Mr Games) tidak pernah meminta uang selama proses rekrutmen !
Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru Bisa Gabung Telegram Kami → Klik Disini ←