PT Sumber Purnama Sakti atau lebih dikenal dengan SPS Motor adalah Perusahan di bidang otomotif yang bergerak di bidang usaha perdagangan penjualan unit, service dan sparepart sepeda motor merek HONDA. Lowongan Kerja PT Sumber Purnama Sakti (SPS Motor)
Berdiri sejak 9 Oktober 1997 hingga kini terdapat 12 cabang Dealer resmi sepeda motor HONDA yang disertai dengan 6 cabang pos dealer yang di lengkapi dengan bengkel AHASS serta 3 cabang AHASS Mandiri yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.
PT Sumber Purnama Sakti (SPS Motor) Beralamat di Jl Raya Pancasan, Blok F 8-9, Ajibarang, Kaliumbul, Ajibarang Wetan, Banyumas, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53163.
Lowongan Kerja PT Sumber Purnama Sakti (SPS Motor)
Saat ini, PT Sumber Purnama Sakti (SPS Motor) sedang membuka kesempatan berkarir dengan posisi sebagai berikut :
Counter Sales
Kualifikasi :
- Wanita, Berpenampilan menarik
- Usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan minimal SMA
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Memiliki HP Android
Benefit :
- Gaji Pokok
- Insentif
- BPJS
- Jenjang Karir
Simak terus Lowongan Kerja terbaru lainnya di : karirpurwokerto.id
Cara Melamar :
Bagi sobat Karirpurwokerto yang berminat dan sesuai dengan kualifikasi diatas silahkan kirimkan berkas lamaran lengkap anda ke :
E-mail : spsmotor.ajibarang@gmail.com
Subjek : Counter Sales
Paling lambat 16 Desember 2024
Hati – hati Penipuan, PT Sumber Purnama Sakti (SPS Motor Ajibarang) tidak pernah meminta uang selama proses rekrutmen !
Untuk Info Lowongan Kerja Terbaru Bisa Gabung Telegram Kami → Klik Disini ←